STRATEGI MARKETING PUBLIC RELATIONS SABANDINA KOFFIE UNTUK MEMBANGUN BRAND RECOGNITION

Authors

  • Iwan Sentosa Universitas Kristen Satya Wacana
  • Zon Vanel Hubungan Masyarakat, Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Kristen Satya Wacana

DOI:

https://doi.org/10.37090/jmp.v4i2.1866

Keywords:

strategi marketing public relations, marketing, pengenalan merek

Abstract

Strategi marketing public relations merupakan salah satu instrument penting dalam menjalankan sebuah bisnis di era yang sudah serba Digital. Sabandina Koffie menyadari akan betapa pentingnya peran tersebut untuk dapat membangun sebuah brand recognition di masyarakat. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui dan mendeskripsikan strategi marketing public relations Sabandina Koffie untuk membangun brand recognition. Penelitian ini menggunakan metode penelitian Kualitatif deskriptif. Sumber data pada penelitian ini diperoleh dari hasil wawancara, observasi, dan dokumentasi. Data yang terkumpul, dianalisis dengan menggunakan metode analisis kualitatif yang terdiri dari reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Kemudian untuk validasi data di penelitian ini menggunakan triangulasi. Triangulasi yang digunakan adalah triangulasi sumber. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa Sabandina Koffie menggunakan strategi push marketing, pull marketing dan Pass marketing Strategi pull dilakukan dengan memanfaatkan periklanan, diskon penjualan, untuk menarik calon customer yang penasaran dan ingin tau tentang Sabandina Koffie, serta video pemasaran yang kekinian agar pesan yang ingin disampaikan lebih lengkap. Kemudian pada strategi push marketing dilakukan dengan point of sales yang tertuju pada signature product dari Sabandina Koffie yaitu Kopi Legit sebagai produk unggulan dari Sabandina Koffie, sedangkan pass marketing dilakukan dengan bekerja sama dengan House Of Cuts dengan cara menukar celana bekas yang bisa menjadi potongan harga dan berlaku di Sabandina Koffie. Namun dari ketiga strategi di atas, yang memiliki peran cukup tinggi dalam membangun brand recognition dari Sabandina Koffie yakni, strategi pull marketing dan push marketing.

References

A. Firdaus. (2024, April 18). Survei: Gen Z Cenderung Kuat Konsumsi Kopi Kekinian. Medcom.Id. Https://Www.Medcom.Id/Gaya/Kuliner/8n0o99zk-Survei-Gen-Z-Cenderung-Kuat-Konsumsi-Kopi-Kekinian

Aaker, D. A. (1996). Managing Brand Equity Capitalizing On The Value Of A Brand Name. The Free Press.

Angela, N. D., & Wijaya, L. S. (2024). Marketing Public Relations Sebagai Business Representative Dalam Meningkatkan Penjualan Dengan Metode B2b. Jurnal Pustaka Komunikasi, 7(1), 13–25. Https://Doi.Org/10.32509/Pustakom.V7i1.2691

Annur, C. M. (2024). Ini Media Sosial Paling Banyak Digunakan Di Indonesia Awal 2024.

Ardhoyo, T. E. (2013). Peran Dan Strategi Humas (Public Relations) Dalam Mempromosikan Produk Perusahaan. Jurnal Ilmiah Widya, 1.

Badan Pusat Statistik Kota Cirebon. (2023). Penduduk Menurut Kelompok Umur Dan Jenis Kelamin (Tahun), 2014-2023. Https://Cirebonkota.Bps.Go.Id/Indicator/12/47/1/Penduduk-Menurut-Kelompok-Umur-Dan-Jenis-Kelamin.Html

Chayadi, S. A., Loisa, R., & Sudarto, S. (2021). Strategi Marketing Public Relations Kopi Kenangan Dalam Membangun Brand Awareness. Prologia, 5(1), 175. Https://Doi.Org/10.24912/Pr.V5i1.10112

Farappuccinos. (2018, December 21). 7 Rekomendasi Coffee Shop Paling Asyik Di Cirebon, Harus Banget Coba! Idn Times. Https://Www.Idntimes.Com/Food/Dining-Guide/Farah-Hanifah/7-Rekomendasi-Coffee-Shop-Paling-Asyik-Di-Cirebon-Harus-Banget-Coba-C1c2?Page=All

Fetry Wuryasti. (2022, January 6). Kopi Kenangan Resmi Menjadi Unicorn, Nasdaq Beri Selamat. Media Indonesia. Https://Mediaindonesia.Com/Ekonomi/462706/Kopi-Kenangan-Resmi-Menjadi-Unicorn-Nasdaq-Beri-Selamat

Howard, J. A. (1989). Consumer Behavior In Marketing Strategy. Nj: Prentice Hall.

Kotler, P., & Keller. (2010). Marketing Management Edisi 13. Prehallindo.

Meidy, R. F., Suhartanto, D., & Senalasari, W. (2020). Keterlibatan Pemasaran Elektronik Mulut Ke Mulut Melalui Media Sosial Instagram: Bukti Empiris Dari E-Commerce Hijup. Jurnal Politeknik Negeri Bandung, 11(1).

Miles, Matthew B., Huberman, A. M., & Saldana, J. (2014). Qualitative Data Analysis “A Methods Sourcebook.” Sage Publications.

Moleong, L. J. (2017). Metode Penelitian Kualitatif . Remaja Rosdakarya.

Novianty, L., Ayuni, R. D., & Wafa, M. A. (2024). Efektivitas Email Marketing Sebagai Media Komunikasi Pemasaran (Studi Kasus Pada Newsletter Mynivea Indonesia) .

Novita, D., & Yuliani, N. (2022). Tiktok Ads, Digital Marketing Baru Untuk Memperluas Pasar Dan Meningkatkan Value Merek Dagang (Studi Kasus : Ramadan 2020). Jurnal Ikraith-Informatika, 6(1).

Nurmalasari, C. (2024). Analisis Pemanfaatan Video Marketing Sebagai Trend Strategi Pemasaran Di Era Digital. Journal Of Educational Technology, Curriculum, Learning, And Communication, 4(1), 7–11.

Pramadyanto, M. R. (2022). Pemanfaatan Digital Marketing Dalam Membangun Brand Awareness Brand Fashion Streetwear Urbain Inc. Komuniti : Jurnal Komunikasi Dan Teknologi Informasi, 14(1), 69–92. Https://Doi.Org/10.23917/Komuniti.V14i1.16841

Prayitno, P. (2023, August 5). Cerita Pemilik Usaha Kopi Murni Cirebon Buka Toko Di Pasar Tradisional. Liputan6. Https://Www.Liputan6.Com/Regional/Read/5362637/Cerita-Pemilik-Usaha-Kopi-Murni-Cirebon-Buka-Toko-Di-Pasar-Tradisional?Page=2

Priyadi, C., & Rani, R. (2020). Strategi Marketing Public Relations Dalam Menumbuhkan Loyalitas Nasabah Perusahaan Asuransi Jiwa. Jurnal Pustaka Komunikasi, 03.

Puspita, N. (2020). Pengaruh Program Direct Marketing Terhadap Customer Relationship Management Pada Function Room Di Harris Hotel Sentul City Bogor. Jurnal Manajemen Perhotelan, 5(2), 82–93. Https://Doi.Org/10.9744/Jmp.5.2.82-93

Putra, I. P. D. S. S. (2022). Analisis Konten Video Iklan Pada Aplikasi Tiktok Untuk Meningkatkan Brand Awareness. Nusantara Hasana Journal, 2.

Rachmatunnissa, D., & Deliana, Y. (2019). Segmentasi Konsumen Coffee Shop Generasi Z Di Jatinangor Segmentation Of Coffee Shop’s Generation Z Consumers In Jatinangor. Jurnal Pemikiran Masyarakat Ilmiah Berwawasan Agribisnis. Https://Doi.Org/Http://Dx.Doi.Org/10.25157/Ma.V6i1.2686

Rosita, & Sosianika, A. (2018). Peran Event Sponsorship Dalam Meningkatkan Kesadaran Merek Dan Minat Beli: Studi Pada Brand 361˚ Di Acara Asian Games 2018 . Jurnal Politeknik Negeri Bandung.

Ruslan, R. (2010). Manajemen Public Relations & Media Komunikasi. Pt Raja Grafindo Persada.

Safitri, E., Auliana, L., Sukoco, I., & Barkah, C. S. (2022). Kajian Literatur Peran Integrated Marketing Communication (Imc) Dalam Mempertahankan Loyalitas Konsumen. Jurnal Aplikasi Bisnis.

Satriana Anas, D. (2019). Strategi Integrated Marketing Communication Dalam Peningkatan Brand Awareness. Jurnal Ilmiah Ilmu Komunikasi, 23.

Subiyanto, L. A., & Valiant, V. (2022). Pemanfaatan Media Instagram Sebagai Media Promosi Penjualan Di Masa Pandemi Covid-19 (Studi Kasus Pada Akun @Hollace.Id) . Ikon Jurnal Ilmu Komunikasi, Xxvii(3).

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kualitatif (S. Y. Suyandari, Ed.). Alfabeta.

Tiofani, K., & Agmasari, S. (2024). Tren Minum Kopi Di Coffee Shop Indonesia, Didominasi Oleh Gen Z. Https://Www.Kompas.Com/Food/Read/2024/02/26/131700775/Tren-Minum-Kopi-Di-Coffee-Shop-Indonesia-Didominasi-Oleh-Gen-Z

Tumbel, A. (2016). Pengaruh Kepercayaan Dan Kepuasan Terhadap Loyalitas Nasabah Pada Pt.Bank Btpn Mitra Usaha Rakyat Cabang Amurang Kabupaten Minahasa Selatan. Jurnal Lppm Bidang Ekososbudkum, 3.

Vitadila, A. L., & Vanel, Z. (2024). Kegiatan Komunikasi Pemasaran Dalam Meningkatkan Brand Awareness Di Kota Semarang. Jurnal Pustaka Komunikasi, 7(1), 64–75. Https://Doi.Org/10.32509/Pustakom.V7i1.3411

Published

2024-12-25

How to Cite

Sentosa, I., & Vanel, Z. (2024). STRATEGI MARKETING PUBLIC RELATIONS SABANDINA KOFFIE UNTUK MEMBANGUN BRAND RECOGNITION. Journal Media Public Relations, 4(2), 10–22. https://doi.org/10.37090/jmp.v4i2.1866

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.